Falcao Yakin Atletico Madrid Bisa Lewati Barcelona
Editor Bolanet | 25 Januari 2013 14:20
- Striker Timnas , Radamel meyakini bahwa Atletico Madrid bisa mengejar Barcelona FC di puncak klasemen, dan menyabet gelar tertinggi di tersebut.
Lionel Messi dkk baru saja mengalami kekalahan pertama di La Liga, kala melawan Real Sociedad pada pekan lalu. Kekalahan itu dimanfaatkan dengan baik oleh Los Rojiblancos yang sukses membungkam dengan skor 2-0. Dengan hasil tersebut, kini selisih jarak keduanya hanya terpaut 8 poin.
Kami sadar bahwa sangat sulit mengejar Barca di puncak klasemen. Namun, ini adalah sepakbola, apapun bisa terjadi. Atletico hanya butuh fokus dan meraih banyak kemenangan sebisa mungkin. ujar Falcao mengenai persaingan di La Liga.
Selain itu, El Tigre juga membeberkan perihal target Atletico Madrid di musim 2012/13. Menurutnya, zona Liga Champions adalah target realistis bagi timnya.
Tujuan utama kami di musim ini adalah mendapatkan satu tempat Liga Champions pada musim depan. Untuk itu penting bagi Atletico untuk terus berkembang sebagai kesatuan yang solid. pungkasnya seperti dilansir situs resmi Fifa.[initial]
Liga Spanyol - Falcao: Kepindahan Saya ke Real Madrid Berita Hoax!
Rencana Transfer 12 Klub Elit Eropa di Januari (fifa/rdt)
Lionel Messi dkk baru saja mengalami kekalahan pertama di La Liga, kala melawan Real Sociedad pada pekan lalu. Kekalahan itu dimanfaatkan dengan baik oleh Los Rojiblancos yang sukses membungkam dengan skor 2-0. Dengan hasil tersebut, kini selisih jarak keduanya hanya terpaut 8 poin.
Kami sadar bahwa sangat sulit mengejar Barca di puncak klasemen. Namun, ini adalah sepakbola, apapun bisa terjadi. Atletico hanya butuh fokus dan meraih banyak kemenangan sebisa mungkin. ujar Falcao mengenai persaingan di La Liga.
Selain itu, El Tigre juga membeberkan perihal target Atletico Madrid di musim 2012/13. Menurutnya, zona Liga Champions adalah target realistis bagi timnya.
Tujuan utama kami di musim ini adalah mendapatkan satu tempat Liga Champions pada musim depan. Untuk itu penting bagi Atletico untuk terus berkembang sebagai kesatuan yang solid. pungkasnya seperti dilansir situs resmi Fifa.[initial]
Liga Spanyol - Falcao: Kepindahan Saya ke Real Madrid Berita Hoax!
Rencana Transfer 12 Klub Elit Eropa di Januari (fifa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi El Clasico, Roura Minta Barca Lewati Malaga
Liga Spanyol 24 Januari 2013, 19:00 -
Data dan Fakta Copa del Rey: Malaga vs Barcelona
Liga Spanyol 24 Januari 2013, 16:20 -
Preview: Malaga vs Barcelona, Bangkit Demi Clasico
Liga Spanyol 24 Januari 2013, 15:51 -
Bayern Siap Belikan Ozil Untuk Guardiola
Liga Spanyol 24 Januari 2013, 12:50 -
Barca Beri Kesempatan Valdes Ubah Pendirian
Liga Spanyol 24 Januari 2013, 12:22
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39