Falcao Tutup Kemungkinan Gabung Real Madrid Musim Depan
Editor Bolanet | 1 April 2014 17:20
Kepada Mundo Deportivo, Falcao menyatakan bahwa saat ini ia memprioritaskan penyembuhan cedera ligamen lutut yang dideranya awal tahun ini untuk kemudian bermain di Liga Champions musim depan. Kepindahan ke Real, disebut pemain 28 tahun ini, tak ada dalam agendanya.
Banyak orang bertanya apakah saya akan bergabung dengan Real Madrid. Saya jawab bahwa fokus saya saat ini hanyalah untuk secepatnya kembali bermain, jelas Falcao.
Saya mencoba realistis. Saya sadar seberapa parah cedera saya dan hanya ingin kembali bermain untuk Monaco. Saya ingin kembali bermain musim depan di Liga Champions bersama mereka. Namun untuk saat ini, tak ada hal lain yang saya pikirkan selain memulihkan lutut.
(mun/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Angkut Marcelo Musim Depan
Liga Inggris 31 Maret 2014, 23:03 -
Liga Spanyol 31 Maret 2014, 21:10
-
Ketimbang Jadi Tim Terbaik, Klopp Lebih Suka Dortmund Kalahkan Tim Terbaik
Liga Champions 31 Maret 2014, 17:00 -
Klopp Akui Dirinya Stres Berat Saat Kunjungi Bernabeu Musim Lalu
Liga Champions 31 Maret 2014, 16:28 -
Klopp: Jumpa Madrid, Dortmund Jelas Underdog
Liga Champions 31 Maret 2014, 15:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39