Falcao Disebut Cocok Untuk Madrid Ketimbang Barca
Editor Bolanet | 9 September 2012 06:40
Aksi impresif di pembuka musim 2012-13 ini membuat dirinya dikaitkan untuk hijrah memperkuat tim besar Eropa. Sebelumnya Falcao senior mengatakan jika impian anaknya bermain untuk Real Madrid, dan kini Baia merasa jika Los Blancos adalah opsi tepat bagi penyerang asal Kolombia itu.
Falcao bakal cocok berada di skuad Madrid asuhan Mourinho. Dia benar-benar cocok dengan gaya permainan Mou di Madrid, ucap mantan kiper Seleccao kepada La Xarxa.
Sementara untuk Barcelona, mereka harus mengubah gaya permainan mereka. Sekalipun tentu bakal jadi masalah yang menyenangkan untuk Tito mencari jalan memainkan Falcao dan Lionel Messi secara bersamaan, imbuh Baia.
Falcao masih terikat kontrak dengan Atletico hingga musim panas 2016 mendatang. Striker berusia 26 tahun ini mencetak gol saat Kolombia menang 4-0 dari Uruguay, Sabtu (08/9). (xar/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meredup, Mourinho Bakal Tepikan Kaka
Liga Spanyol 8 September 2012, 22:01 -
Nani: Ronaldo Sudah Tak Lagi Bersedih
Liga Spanyol 8 September 2012, 20:01 -
Ramos Sebut Iniesta Layak Dapat Trofi Eropa
Liga Spanyol 8 September 2012, 15:30 -
'Falcao Akan Sempurna di Real Madrid'
Liga Spanyol 8 September 2012, 10:30 -
Mobil Baru Messi: Maserati MC Stradale
Bolatainment 8 September 2012, 08:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23