Essien Berharap Real Madrid Raih Tiga Kemenangan Beruntun
Editor Bolanet | 29 September 2012 11:30
Start buruk di awal musim membuat klub asuhan Jose Mourinho itu tertinggal delapan poin dari rival terberatnya .
Hal ini menjadi tantangan yang berat dan terkadang kita semua akan mengalami situasi seperti ini. ujar Essien seperti dilansir football-italia.
Kita telah memenangkan dua laga secara beruntun dan saya harap kita mampu memperpanjang tren positif ini dengan meraih tiga kemenangan beruntun saat melawan Deportivo La Coruna.
Gelandang pekerja keras ini juga bisi membantu Real Madrid mempertahankan gelar juara liga
Saya sangat antusias menghadapi musim ini dan siap membantu tim mempertahankan gelar juara liga BBVA. (foes/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane dan Mourinho Tak Akur Lagi?
Liga Spanyol 28 September 2012, 23:00 -
Alves Gembira Kaka Dipanggil Timnas
Piala Dunia 28 September 2012, 22:00 -
Kaka: Saya Kaget Bisa Kembali ke Timnas Brasil
Piala Dunia 28 September 2012, 21:15 -
Arsenal dan United Siap Tampung Albiol
Liga Inggris 28 September 2012, 16:40 -
Rosell Sindir CR7: Mustahil Messi Sedih di Barca
Liga Spanyol 28 September 2012, 16:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39