Espanyol Masih Ingat Dibantai Barca 1-5
Editor Bolanet | 24 April 2015 11:55
Kubu Espanyol belum melupakan pembantaian di Camp Nou tersebut. Namun, mereka siap menggunakannya sebagai pedoman untuk tampil lebih baik ketika melawan Barca nanti.
Kami bermain hampir sempurna selama 44 menit awal pada pertemuan pertama. Kami akan menjadikannya referensi dan mencoba mengulanginya, tapi kali ini untuk 90 menit penuh, kata sriker Espanyol Felipe Caicedo seperti dilansir Football Espana.
Kami harus punya motivasi yang sama besar dengan di laga pertama tersebut meski waktu itu kami kemudian kalah 1-5, imbuhnya.
Pada pertemuan pertama di Camp Nou, Espanyol unggul terlebih dahulu melalui gol Sergio Garcia pada menit 13. Namun, Espanyol tumbang oleh gol-gol Lionel Messi menit 45 dan 50, Gerard Pique menit 53, Pedro Rodriguez menit 77 serta pelengkap hat-trick Messi menit 81.
Espanyol saat ini berada di peringkat sembilan dengan selisih sepuluh poin dari Villarreal di batas zona Eropa. Espanyol bertekad habis-habisan di semua laga yang tersisa demi bisa lolos ke Liga Europa musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Akui Terima Kritikan Pedas Karena Ramos
Liga Champions 23 April 2015, 22:23 -
Iniesta Tak Pilih-Pilih Lawan di Semifinal Liga Champions
Liga Champions 23 April 2015, 19:02 -
BUtragueno Minta Madrid Hati-hati di Semifinal
Liga Champions 23 April 2015, 17:59 -
Iniesta Belum Puas Dengan Performanya Saat Ini
Liga Champions 23 April 2015, 17:21 -
El Real dan Tim-tim Paling Sering Tembus Semi Final Kompetisi Eropa
Editorial 23 April 2015, 15:55
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39