Enrique: Zidane dan Madrid Persis Sama
Heri | 3 Desember 2016 00:38
Bola.net - - Manajer , Luis Enrique memberikan pandangannya mengenai gaya permainan Real Madrid. Barcelona memang akan menjamu Madrid dalam lanjutan La Liga akhir pekan ini.
Enrique mengatakan bahwa gaya main Madrid saat ini benar-benar merepresentasikan diri Zinedine Zidane. Semuanya berawal dari pertahanan yang sangat tangguh dan kemudian disambung dengan transisi permainan yang cepat.
Yang membuat Madrid berbahaya tentu saja karena mereka memiliki banyak pemain kelas dunia. Bagi Barca, laga nanti adalah laga penting melawan rival abadi mereka.
Kami melihat Real Madrid sama persis seperti Zidane. Mereka sangat terorganisir di lini pertahanan. Mereka tak butuh bola untuk menciptakan bahaya dan selalu siap melakukan transisi cepat. Mereka punya banyak talenta hebat dengan pemain kelas dunia. Bagi kami, laga ini akan spesial karena menghadapi lawan abadi. Kami harus menunjukkan permainan terbaik, terang Enrique kepada AS.
Kinerja Madrid sepanjang musim ini memang bagus. Mereka kini sudah menempati puncak klasemen dan unggul enam poin dari Barca yang ada di posisi dua.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Bicarakan Besarnya Tekanan di Laga El Clasico
Liga Spanyol 2 Desember 2016, 22:49 -
Inilah Tiga Nominasi Pemain Terbaik FIFA 2016
Piala Dunia 2 Desember 2016, 21:49 -
Inilah 19 Pemain Real Madrid yang Akan Dibawa ke Barcelona
Liga Spanyol 2 Desember 2016, 20:51 -
Mesut Ozil Tak Tutup Peluang Balik ke Madrid
Liga Spanyol 2 Desember 2016, 17:58 -
Pujian Ozil Untuk Kiprah Gemilang Zidane
Liga Spanyol 2 Desember 2016, 17:35
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39