Enrique Tutup Mulut Soal Masa Depannya
Rero Rivaldi | 30 Januari 2017 15:10
Bola.net - - Manajer Luis Enrique, memutuskan untuk tutup mulut mengenai rencana karirnya di masa depan.
Kontrak Enrique akan habis di bulan Juni mendatang dan ia belum membuka negosiasi dengan klub, sekaligus memancing spekulasi yang mengatakan ia akan hengkang dari Camp Nou.
Sebelum timnya bermain imbang 1-1 melawan Real Betis kemarin malam, manajer Spanyol itu mengatakan di Marca: Masa depan saya? Saya tidak tahu.
Untuk semua yang terkait dengan masa depan saya, saya bahkan tidak tahu apa yang akan terjadi pekan depan, apalagi membayangkan apa yang bakal terjadi di musim berikutnya.
Kontrak saya sekarang amat luar biasa, saya kira saya amat dihargai di sini.
Barcelona kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara La Liga, terpisah empat poin dari Real Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Gol Hantu, Bola Sudah Masuk Satu Meter
Liga Spanyol 29 Januari 2017, 22:45 -
Penalti dan Gol Hantu Barca vs Real Betis
Liga Spanyol 29 Januari 2017, 21:20 -
Gomes: Susah Membayangkan Tak Bisa Menangi Gelar Bersama Barca
Liga Spanyol 29 Januari 2017, 21:14 -
Highlights La Liga: Real Betis 1-1 Barcelona
Open Play 29 Januari 2017, 20:27 -
Hasil Pertandingan Real Betis vs Barcelona: Skor 1-1
Liga Spanyol 29 Januari 2017, 20:05
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39