Enrique: Situasi Barca Sama dengan Real Madrid
Editor Bolanet | 9 Mei 2016 10:04
Blaugrana wajib menang atas di laga terakhir mereka, jika ingin memastikan diri menjadi juara La Liga. Andai gagal, Madrid bisa merebut tahta klasemen di menit-menit akhir, jika mereka juga sanggup menang atas Deportivo La Coruna di Riazor.
Enrique, yang bakal memimpin timnya bermain di kandang lawan, mengatakan tekanan untuk kedua tim sama besarnya, meski Barcelona kini jauh lebih diunggulkan.
Bermain di kandang lawan selalu menjadi hal yang tidak menguntungkan, ada beberapa aspek yang tidak bisa anda kontrol. Kami hanya tinggal terpisah beberapa langkah kecil dari prestasi juara, tutur Enrique pada AS.
Akan ada tensi yang tinggi, mengingat ini adalah satu pertandingan yang akan menentukan La Liga. Real Madrid akan menghadapi situasi yang sama dengan kami, mengingat mereka bakal bermain untuk La Liga, di satu pertandingan yang digelar di kandang lawan.
La Liga sudah amat ketat musim ini dan kami harus menyelesaikan semuanya pekan depan. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Siap Lepas Courtois ke Madrid
Liga Inggris 8 Mei 2016, 20:23 -
Hutang Budi Arbeloa pada Mourinho
Liga Spanyol 8 Mei 2016, 17:10 -
Real Madrid Akan Ganti Benzema dengan Lewandowski
Liga Spanyol 8 Mei 2016, 09:45 -
Zidane Enggan Bahas Masa Depannya di Madrid
Liga Spanyol 8 Mei 2016, 07:18 -
Zidane: Kami Akan Berjuang Hingga Detik Terakhir
Liga Spanyol 8 Mei 2016, 07:15
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39