Enrique: Semua Usai Saat Pique Dikartu Merah
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 07:53
Bek Spanyol itu diusir wasit di menit ke-55, saat Barcelona berada dalam kondisi unggul 1-0, setelah ia dianggap melakukan protes terlalu keras pada wasit. Enrique lantas mengatakan momen tersebut membuat tim Catalan kesulitan mencetak gol tambahan, mengingat mereka sudah kalah 0-4 di leg pertama.
Laga dini hari tadi akhirnya disudahi dengan skor 1-1, setelah Aritz Aduriz sukses menyamakan kedudukan dan memastikan timnya menjadi juara.
Kami memulai pertandingan dengan baik dan amat disayangkan ada satu peluang yang menghantam tiang. Kami ada di level yang bagus, namun pada akhirnya kami menutup laga dengan satu kartu merah dan Athletic sukses bertahan dengan baik, tutur Enrique pada Marca.
Ketika Gerard Pique mendapat kartu merah, semuanya berakhir. Sebelum itu, kedua tim mampu menunjukkan permainan yang bagus.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marco Verratti Kagumi Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 20:09 -
Juan Mata Sebut Bilbao Layak Menang Atas Barcelona
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 17:10 -
San Jose Pastikan Bilbao Tak Bertahan di Camp Nou
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:40 -
San Jose: Jika Ada Tim yang Mampu Balikkan Agregat, Itulah Barca
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:20 -
'Tak 100 Persen Pun, Barca Bisa Cetak Enam Gol'
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23