Enrique: Messi Lebih Pantas Menangkan Ballon d'Or

Editor Bolanet | 30 November 2014 03:42
Enrique: Messi Lebih Pantas Menangkan Ballon d'Or
Messi Ballon d'Or (c) AFP
- Manajer , Luis Enrique melepas psy-war kepada Real Madrid dengan mengatakan jika pemain bintangnya, Lionel Messi lebih layak mendapatkan Ballon d'Or 2014 ketimbang Cristiano Ronaldo.

Bukan cuma Real Madrid, Enrique juga menyatakan ketidaksetujuannya terhadap pendapat Michel Platini yang mengungkapkan jikalau penggawa Timnas Jerman merupakan sosok yang layak untuk menerima penghargaan Ballon d'Or.

Saya tidak mau memperuncing masalah dengan Real Madrid dan Platini, tetapi semua orang diperbolehkan untuk memiliki pendapat yang berbeda, tutur Enrique kepada reporter.

Penghargaan ini ditujukan untuk pemain terbaik dalam semusim, dan jelas sosok tersebut adalah Messi, jadi saya akan memberikan Ballon d'Or kepada Leo. tandasnya.[initial]

 (gl/jrc)

LATEST UPDATE