Enrique: Kalah, Barcelona Bakal Kembali Tertekan
Editor Bolanet | 12 Januari 2015 08:12
- Bos , Luis Enrique, yakin bahwa tekanan akan kembali menghampiri klubnya jika mereka dilanda kegagalan di masa depan.
Enrique baru saja sukses menghantar timnya mengalahkan Atletico Madrid dengan skor 3-1 di Camp Nou (12/1), usai di laga La Liga sebelumnya tim kalah 0-1 dari Real Sociedad.
Itu tadi adalah pertandingan yang komplit. Melawan tim yang amat tangguh. Manajer yang akan mengetahui apa yang dilakukan para pemainnya ketika mereka menang. Tim saya adalah tim yang bermain dengan baik dan kadang bermain buruk. Namun memang benar hari ini kami bermain bagus untuk para fans, tutur Enrique pada ISF.
Kami punya tiga poin tambahan, tidak lebih. Kami membuktikan diri sebagai rival untuk gelar juar La Liga dan kami perlu mengawasi peluang di mana lawan bisa kehilangan poin. Kemenangan merupakan satu-satunya cara untuk menenangkan situasi, namun saya tidak optimis. Hal yang sama akan kembali terjadi jika kami kembali gagal, pungkasnya. [initial]
(isf/rer)
Enrique baru saja sukses menghantar timnya mengalahkan Atletico Madrid dengan skor 3-1 di Camp Nou (12/1), usai di laga La Liga sebelumnya tim kalah 0-1 dari Real Sociedad.
Itu tadi adalah pertandingan yang komplit. Melawan tim yang amat tangguh. Manajer yang akan mengetahui apa yang dilakukan para pemainnya ketika mereka menang. Tim saya adalah tim yang bermain dengan baik dan kadang bermain buruk. Namun memang benar hari ini kami bermain bagus untuk para fans, tutur Enrique pada ISF.
Kami punya tiga poin tambahan, tidak lebih. Kami membuktikan diri sebagai rival untuk gelar juar La Liga dan kami perlu mengawasi peluang di mana lawan bisa kehilangan poin. Kemenangan merupakan satu-satunya cara untuk menenangkan situasi, namun saya tidak optimis. Hal yang sama akan kembali terjadi jika kami kembali gagal, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tolak Tandatangani Jersey Barca
Bolatainment 11 Januari 2015, 21:02 -
Guardiola Tolak Kembali ke Barca
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 19:14 -
Hanya Satu Pelatih Barca Yang Disukai Messi
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 18:41 -
Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:55 -
Simeone: Suarez Adalah 'Nomor 9' Terbaik Saat Ini
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:35
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39