Enrique Ingin Icipi Atmosfer Premier League
Editor Bolanet | 22 April 2015 08:34
Enrique mengatakan hal tersebut dalam wawancara yang ia lakukan dengan Four Four Two. Mantan bos AS Roma tersebut rupanya cukup tertarik dengan dinamika kompetisi di Inggris.
Saya ingin melatih di Inggris suatu saat nanti. Istri saya tidak akan suka cuaca di sana, dia dari Barcelona dan menyukai matahari. Hal tersebut akan tergantung pada tim dan sepakbola yang mereka mainkan, tutur Enrique.
Enrique sendiri baru saja membawa Barcelona lolos ke semifinal Liga Champions, usai menang 2-0 atas di leg kedua perempat final dini hari tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Klaim Barca Tak Adil Pada Douglas
Liga Spanyol 21 April 2015, 21:34 -
Ibrahimovic: PSG Akan Berjuang Untuk Lolos
Liga Champions 21 April 2015, 19:02 -
Bartomeu Sebut Barca Memang Inginkan Pogba
Liga Spanyol 21 April 2015, 18:56 -
6 Alasan Mengapa Zlatan Ibrahimovic Gagal di Barcelona
Liga Champions 21 April 2015, 18:20 -
Pelatih PSG Akui Andalkan Ibrahimovic Lawan Barca
Liga Champions 21 April 2015, 17:44
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39