Enrique: Fans Barcelona Berhak Marah
Rero Rivaldi | 16 April 2017 01:00
Bola.net - - Luis Enrique menyebut fans berhak untuk marah terhadap permainan yang ditunjukkan oleh timnya.
Tim juara La Liga menelan kekalahan telak 0-3 dari tengah pekan ini, dan sekaligus semakin memupuskan harapan mereka untuk lolos ke babak semifinal musim ini.
Barca sebelumnya mampu bangkit usai mereka menelan 0-4 dari PSG dengan menang 6-1 di leg kedua babak 16 besar, namun sepertinya kans mereka untuk melakukan itu akan sedikit sulit kali ini.
Enrique mengaku bertanggung jawab atas kekalahan timnya, namun ia meminta para suporter untuk terus memberikan dukungan penuh pada para pemain di leg kedua pekan depan.
Jelas saya memang yang bertanggung jawab, tutur Enique di Goal International. Kesalahan saya. Saya marah ketika target kami tak tercapai. Tanggung jawab maksimal dari kekalahan selalu ada di pundak pelatih.
Wajar jika fans marah dan kesal. Kami memang ingin menang. Namun saya sarankan mereka menyiuli tim di akhir musim. Saya tahu ini akan jadi momen sulit untuk pemain, mereka harusnya terus mendapat dukungan.
Ini bukan momen terburuk saya. Saya sudah menjalani tahun yang intens - tidak ada bedanya ketika saya menang. Saya sudah terbiasa dengan semuanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Neymar dan Dybala Bintang Masa Depan
Liga Inggris 15 April 2017, 23:40 -
Ditunggu Barca, Ini Rencana Allegri Saat Ketemu Pescara
Liga Italia 15 April 2017, 08:15 -
Frustrasi Kinerja Pemain Barca, Enrique Mengumpat ke Mascherano
Liga Champions 15 April 2017, 06:47 -
Ramos: Pique Selalu Serang Madrid Agar Hidupnya Menarik
Liga Spanyol 15 April 2017, 03:00 -
Enrique: Kami Bisa Balikkan Kedudukan
Liga Champions 15 April 2017, 00:28
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39