Enrique Dukung Wacana Perekrutan Bakero
Editor Bolanet | 15 Januari 2015 10:29
- Pelatih , Luis Enrique memberikan dukungan terhadap munculnya rumor akan segera direkrutnya Jose Mari Bakero sebagai direktur olahraga klub. Posisi tersebut saat ini memang tengah lowong menyusul dilengserkannya Andoni Zubizarreta beberapa waktu lalu.
Semasa aktif bermain, Enrique memang sempat semusim menjadi rekan setim Bakero di Barcelona pada 1996-97. Meski hanya berlangsung singkat, namun Enrique mengakui bahwa ia sangat mengagumi jiwa kepemimpinan seniornya tersebut.
Jose Mari Bakero (c) AFP
Saya dan Jose sempat bermain bersama di Barca dan juga Timnas Spanyol. Saya sangat mengagumi kepribadian yang ia miliki, ungkap Enrique seperti dilansir Diario AS.
Namun segala keputusan mengenai hal tersebut tetap bergantung pada manajemen klub.
Bakero punya modal manajerial yang cukup penting dengan menangani sejumlah klub seperti Puebla, Real Sociedad, Polonia Warsawa, dan Lech Poznan. Ia juga pernah menjadi staf Ronald Koeman di Valencia pada tahun 2007.[initial]
(as/mri)
Semasa aktif bermain, Enrique memang sempat semusim menjadi rekan setim Bakero di Barcelona pada 1996-97. Meski hanya berlangsung singkat, namun Enrique mengakui bahwa ia sangat mengagumi jiwa kepemimpinan seniornya tersebut.
Saya dan Jose sempat bermain bersama di Barca dan juga Timnas Spanyol. Saya sangat mengagumi kepribadian yang ia miliki, ungkap Enrique seperti dilansir Diario AS.
Namun segala keputusan mengenai hal tersebut tetap bergantung pada manajemen klub.
Bakero punya modal manajerial yang cukup penting dengan menangani sejumlah klub seperti Puebla, Real Sociedad, Polonia Warsawa, dan Lech Poznan. Ia juga pernah menjadi staf Ronald Koeman di Valencia pada tahun 2007.[initial]
Baca Juga
- Martino: Hal Kecil Selalu Dibesar-besarkan di Barca
- Bartomeu Tak Ingin Camp Nou Pilih Kasih Berikan Dukungan
- Carragher: Koeman Pelatih Sempurna Untuk Barca
- Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
- Lacazette Akui Barca Sebagai Impian Masa Kecil
- Dybala Simpan Mimpi Jadi Tandem Messi
- Gantikan Zubi, Barca Lirik Eks Winger Valencia
- Kehilangan Dukungan Petinggi Barca, Enrique Tak Ambil Pusing
- Enrique: Atletico Tak Terlihat Punya Kelemahan
- Simeone: Suarez Adalah 'Nomor 9' Terbaik Saat Ini
- Barcelona Tengah Incar Bakero?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liestiadi Ingin Persegres Tiru Barcelona
Bola Indonesia 14 Januari 2015, 23:55 -
Ancelotti Idamkan Duet Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 21:33 -
Preview: Elche vs Barcelona, Laga Formalitas
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 18:13 -
Presiden Madrid Diam-diam Terus Awasi Messi
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 16:08 -
Media Catalan Klaim Transfer Messi Mustahil
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 12:36
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39