Enrique: Di Barca, Kami Harus Raih Target Maksimal
Editor Bolanet | 28 April 2015 07:24
Hal tersebut diungkapkan oleh manajer Spanyol, jelang pertandingan timnya melawan di laga La Liga tengah pekan ini. Tim Catalan tengah unggul dua angka atas Real Madrid di klasemen sementara dan tambahan tiga angka bakal semakin mendekatkan mereka dengan gelar juara.
Para pemain tahu betapa sulit fase akhir musim kompetisi kali ini. Di klub ini, kami tidak harus meraih target minimal, kami harus meraih target maksimal. Gelar juara akan menentukan bagaimana performa kami dinilai di akhir musim nanti, tutur Enrique pada reporter.
Saya tidak akan ikut maraton di akhir musim ini, saya akan berlibur bersama keluarga saya. Ada pemain yang cedera? Hal tersebut tergantung pada kerja keras, keberuntungan, saya tidak tahu alasan pastinya, pungkasnya. [initial]
(wel/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Minta Xavi Tak Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 27 April 2015, 23:11 -
Rakitic: Skuat Barcelona 100 Persen Dukung Enrique
Liga Spanyol 27 April 2015, 22:46 -
Enrique Bahagia Dengan Perkembangan Rafinha
Liga Spanyol 27 April 2015, 22:33 -
Rakitic Ingin Sabet Trofi Sebanyak Mungkin Musim Ini
Liga Spanyol 27 April 2015, 22:28 -
Pedro Masuk Radar Transfer Chelsea
Liga Inggris 27 April 2015, 21:42
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39