Enam Pekan Barca Tanpa Valdes
Editor Bolanet | 21 November 2013 04:15
Valdes dinyatakan mengalami cedera betis ketika ditaklukkan Afrika Selatan 1-0 dalam laga persahabatan. Dalam pertandingan itu, ia masuk menggantikan Iker Casillas namun harus ditarik keluar lagi akibat cedera.
Kiper berusia 31 tahun tersebut telah menjalani tes di Spanyol pada Rabu waktu setempat. Dan tim medis menyatakan Valdes mengalami masalah pada betisnya.
Sebuah pernyataan tim medis Barcelona berbunyi, Hasil tes yang dilakukan pada hari Rabu menyatakan bahwa Victor Valdes mengalami robek pada otot di betis kanannya. Diperkirakan ia akan absen sekitar enam minggu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Alexis Sanchez Akan Jadi Bintang Barcelona
Liga Spanyol 20 November 2013, 20:00 -
Untuk Atletico Madrid, Arda Turan Minta Agar Tetap Rendah Diri
Liga Champions 20 November 2013, 16:30 -
Real Madrid Siap Tukar Isco Demi Aguero
Liga Spanyol 20 November 2013, 16:12 -
Fabregas Inginkan Pensiun di Barcelona
Liga Spanyol 20 November 2013, 15:47 -
Kumpulan Rekor Termutakhir Cristiano Ronaldo
Editorial 20 November 2013, 15:30
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10