Empat Brace, Griezmann Cuma Kalah Dari Suarez
Editor Bolanet | 15 Januari 2016 08:47
Brace ke gawang Rayo adalah brace keempat Griezmann di semua ajang musim ini. Di antara semua pemain La Liga, hanya Luis Suarez () yang sudah mengukir brace lebih banyak (5) daripada Griezmann di semua ajang musim 2015/16.
Griezmann mengukir empat brace itu di tiga kompetisi berbeda. Di Liga Champions, dia mengukir dua brace, sedangkan masing-masing satu dia ciptakan di La Liga dan Copa del Rey.
Suarez sendiri sudah mengukir lima buah brace bersama Barcelona (tak termasuk hattrick). Lima brace Suarez itu tercipta di ajang Liga Champions (1), Piala Dunia Antarklub FIFA (1) serta La Liga (3).
Griezmann sendiri telah mencetak total 16 gol di semua ajang musim ini. Pemain 24 tahun Prancis itu mengukir empat gol di Liga Champions, dua gol di Copa del Rey dan sepuluh gol di La Liga. [initial]
Klik Juga:
- Para Perempat Finalis Copa del Rey 2015/16
- Highlights Copa del rey: Atletico Madrid 3-0 Rayo Vallecano
- Highlights Copa del Rey: Granada 0-3 Valencia
- Highlights Copa del Rey: Celta Vigo 2-0 Cadiz
- Highlights Copa del Rey: Villarreal 0-1 Athletic Bilbao
- Highlights Copa del Rey: Las Palmas 3-2 Eibar
- Highlights Copa del Rey: Espanyol 0-2 Barcelona
- Tiga Perempat Final Beruntun Bilbao
- Perempat Final Copa Keempat Celta Abad Ini
- Assist Messi Masih di Bawah Neymar, Suarez dan Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Sebut Vermaelen Bek Papan Atas
Liga Spanyol 14 Januari 2016, 22:05 -
Detail Sepatu Platinum Lionel Messi
Open Play 14 Januari 2016, 15:34 -
Inilah Modal Messi Menangkan Ballon d'Or 2015
Liga Champions 14 Januari 2016, 14:31 -
Agen Sane Update Kabar Soal Transfer Kliennya
Liga Spanyol 14 Januari 2016, 14:31 -
Liga Inggris 14 Januari 2016, 14:21
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39