Elche Berniat Kecewakan Madrid
Editor Bolanet | 22 Februari 2015 07:29
Menurut ujung tombak andalan Elche, , timnya sudah mempersiapkan diri dengan baik untuk kunjungan Madrid. Dia bahkan percaya Elche bisa meraup setidaknya satu angka.
Kuncinya adalah turun dengan game plan yang tepat dan menerapkan semua dari latihan ke atas lapangan. Jika kami melakukan semua yang diinstruksikan pelatih (Fran Escriba), kami pasti bisa menampilkan permainan bagus dan mengamankan angka, papar Jonathas seperti dilansir AS.
Melawan tim sekelas Madrid memang tak mudah bagi tim kecil seperti Elche untuk mencetak gol. Jika bisa mencetak gol nanti, saya pasti akan sangat senang, imbuhnya.
Jonathas adalah top scorer sementara Elche di La Liga musim ini dengan torehan sembilan gol dalam 21 penampilan. Madrid harus mewaspadai striker 25 tahun Brasil tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Ternyata Nyaris Dapatkan Pogba
Liga Italia 21 Februari 2015, 22:30 -
Agen Pogba Nyatakan Siap Bernegosiasi Dengan Real Madrid
Liga Italia 21 Februari 2015, 22:02 -
Legenda Real Madrid Anggap Ronaldo Tidak Cerdas
Liga Spanyol 21 Februari 2015, 20:47 -
Stielike: Real Madrid Bukanlah Klub Bermasalah!
Liga Spanyol 21 Februari 2015, 20:34 -
Real Madrid Diklaim Sudah Hubungi Porto Untuk Rekrut Danilo
Liga Champions 21 Februari 2015, 19:10
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39