El Clasico Terindah Iniesta Saat Barca Menang 6-2 Atas Madrid
Editor Bolanet | 20 November 2015 06:24
Iniesta mengatakan bahwa salah satu kenangan terindah di El Clasico yang membekas di ingatannya adalah ketika menang 6-2 atas Real Madrid. Kemenangan itu diraih Barca pada 3 Mei 2009 di Santiago Bernabeu dalam ajang La Liga.
Saya memiliki segala macam kenangan dari El Clasico. Kami pernah menjalani pertandingan hebat. Di Bernabeu, kenangan terindah sudah pasti saat kami menang 6-2. Itu kemenangan yang luar biasa, tapi ada kemenangan hebat lainnya yang sudah kami dapat, terang Iniesta kepada AS.
Iniesta ingin agar para penggawa Barca melihat kemenangan itu sebagai contoh. Ia berharap Barca bisa mengulangi kemenangan besar tersebut.
Kemenangan seperti itu lah yang harus kami usahakan. Tentu Madrid juga punya peluang besar. Tapi yang penting adalah kami tampil bagus dan memanfaatkan semua kesempatan yang kami dapat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Clasico: Laporta Sebut Barca dalam Posisi Lebih Baik
Liga Spanyol 19 November 2015, 23:59 -
Eks Presiden Barca Sarankan Ronaldo Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 19 November 2015, 23:38 -
Inilah Gol Favorit Bale dalam Jumpa El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 22:18 -
Bale Nyatakan Siap Bertarung di Laga El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 21:58 -
Prediksi El Clasico: Babak Pertama, Ronaldo Gol
Liga Spanyol 19 November 2015, 15:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23