Eks Madrid Sedikit Lagi Jadi Pemilik Klub Legendaris Spanyol
Yaumil Azis | 31 Mei 2018 10:49
Bola.net - - Legenda sepakbola umumnya dikaitkan dengan berbagai klub sebagai direktur olahraga ataupun pemilik klub. Kali ini, mantan bintang Real Madrid, Ronaldo Nazario Da Lima, dikabarkan akan menjadi pemilik klub legendaris Spanyol, Real Valladolid.
Sejatinya, ini bukanlah kali pertama Ronaldo menjadi salah satu pemilik klub sepakbola. Sebelumnya, ia sempat menginvestasikan uangnya kepada klub America, Fort Lauderdale Strikers, yang bubar pada tahun 2016 lalu.
Belakangan ini, dia dikabarkan sedang melakukan negosiasi yang membuatnya bisa menjadi pemilik klub yang sedang bermain di Segunda Division. Tim tersebut merupakan salah satu yang tertua di Spanyol, yakni Real Valladolid.
Bakal Beri Dana Besar
Menurut laporan yang dikeluarkan oleh koran asal Brasil, O Globo, mantan striker tersebut akan memberikan dana segar sebesar 35 juta euro kepada Valladolid. dengan itu, ia bisa menjadi pemegang saham utama.
Hingga saat ini, Ronaldo masih belum memberikan pernyataan resmi mengenai hal tersebut. Namun presiden klub, Carlos Suarez, kepada Marca, mengatakan bahwa Ronaldo punya peluang besar untuk menjadi pemilik klub selanjutnya.
Saat ini, Valladolid sedang menghuni posisi enam dan memiliki peluang besar untuk melaju ke La Liga musim depan. Satu kemenangan di laga pekan ke-42 membuat mereka masuk dalam playoff promosi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid, Setelah Barcelona Kini Villarreal
Editorial 15 Januari 2018, 13:21 -
Juve dan Napoli Berebut Winger Valladolid
Liga Italia 24 Agustus 2017, 12:10 -
Barcelona Resmi Lepas Kipernya ke Valladolid
Liga Spanyol 18 Juli 2017, 00:37 -
Liga Italia 1 Juli 2015, 23:58
-
Liga Spanyol 2 Maret 2015, 14:35
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40