Eks Barca Sebut Departemen Scout Tim Catalan Lemah
Editor Bolanet | 19 November 2015 14:40
Barcelona sebelumnya sudah sukses mengorbitkan beberapa pemain Amerika Selatan seperti Lionel Messi dan Neymar, namun menurut Valentin klub yang kini ditukangi Luis Enrique itu masih perlu menambah lebih banyak orang lagi di luar Spanyol.
Tidak ada cukup banyak scout yang ditempatkan di luar negeri, tutur Valentin pada reporter.
Ada 30 orang yang mengamati pemain di Spanyol, dan hanya ada enam orang di luar negeri.
Valentin, yang kini tengah menganggur, kemudian berujar soal masa depannya di sepakbola: Saya terbuka untuk opsi apapun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tes Positif, Navas Turun di Laga El Clasico?
Liga Spanyol 18 November 2015, 23:44 -
Mandul Lawan Peru, Neymar Dibela Dunga
Piala Dunia 18 November 2015, 22:56 -
Barcelona Tak Punya Dana Sama Sekali Untuk Belanja Pemain
Liga Spanyol 18 November 2015, 20:35 -
Suarez Punya Kenangan Manis Hadapi Madrid di Bernabeu
Liga Spanyol 18 November 2015, 20:02 -
Pantaskah Neymar Jadi 'Ancaman Serius' Dominasi Ronaldo-Messi?
Editorial 18 November 2015, 15:33
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39