Ejek Arbeloa, Pique Tak Menyesal
Editor Bolanet | 17 Desember 2015 00:46
Pique sempat menertawakan nasib Madrid yang harus tersingkir dari Copa del Rey lantaran menurunkan pemain ilegal. Banyak yang tak terima dengan ejekan Pique yang sebenarnya hanya berupa serangkaian emoji itu.
Perseteruan menjalar dan Pique pun sempat menyebut Alvaro Arbeloa layaknya cone. Ejekan itu untuk mengindikasikan bahwa pergerakan Arbeloa sudah sangat lambat sehingga gampang dilewati lawan.
Soal Arbeloa dan cone, saya tidak bisa mengatakan apa pun lagi. Saya hanya menyebut Arbeloa sebagai kenalan saya, Orang boleh menginterpretasikannya sesuai keinginan mereka. Saya sudah sangat jelas dan tak akan menambahkan apa pun lagi, terang Pique kepada Marca.
Pique memang sosok yang kontroversial dan kerap mengakui dengan tegas sebagai Anti-Madridista. Pique memang dibesarkan di keluarga pendukung . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catatan Super Javier 'Chicharito' Hernandez
Liga Eropa Lain 16 Desember 2015, 21:56 -
Kaleidoskop 2015: Cristiano Ronaldo
Editorial 16 Desember 2015, 19:22 -
Benitez Kian Terdesak di Madrid
Liga Spanyol 16 Desember 2015, 15:13 -
City dan Arsenal Pantau Isco di Madrid
Liga Inggris 16 Desember 2015, 15:03 -
Perez Tetapkan Zidane Jadi Bos Baru Madrid Berikutnya
Liga Spanyol 16 Desember 2015, 14:17
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39