Edmilson: Sukses Barcelona Berkat Ronaldinho
Editor Bolanet | 20 Juni 2015 14:40
Ketika Edmilson datang ke Barca, mereka hanya memenangkan satu trofi Liga Champions dalam 100 tahun, namun sekarang mereka punya lima gelar.
Semua dimulai dengan Ronaldinho. Klub sudah semakin kuat semenjak ia datang. Sebelumnya, mereka selalu kekurangan sesuatu. Namun kehadirannya membuat mereka bermain dengan cara baru, jelas Edmilson pada Marca.
Manajemen klub saat itu amat cerdas dan mereka melihat era Ronaldinho, Deco, dan Riijkard akan berakhir. Guardiola lantas membuat semuanya sempurna dan datang Luis Enrique, yang mampu menggabungkan elemen Rijkaard dan Pep, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak di Barca Segera Habis, Rafinha Santai
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 23:17 -
'Ramos Ditawarkan Sebagai Kartu Truf Pemilihan Presiden Barcelona'
Liga Inggris 19 Juni 2015, 20:54 -
Di Maria Pilih Menjadi Kawan Ketimbang Jadi Lawan Messi
Liga Inggris 19 Juni 2015, 20:36 -
Smalling: Butuh Seluruh Tim Untuk Hentikan Messi
Liga Inggris 19 Juni 2015, 18:11 -
Tinggalkan Barca, Deulofeu Cuma Mau Everton
Liga Spanyol 19 Juni 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40