Dugaan Marcotti, Zidane Tak Ingin Terlibat Transisi Madrid
Yaumil Azis | 1 Juni 2018 13:15
Bola.net - - Kepergian Zinedine Zidane dari Real Madrid yang mendadak meninggalkan berbagai pertanyaan dari publik. Salah satu pandit ESPN FC, Gabriele Marcotti, meyakini bahwa pelatih asal Prancis itu tak ingin ikut dalam transisi klub.
Zidane secara mengejutkan memutuskan untuk pergi dari Madrid usai membawanya menjuarai Liga Champions. Pada laga final di NSC Olimpiyskiy, Kiev, tim asuhannya berhasil menang atas Liverpool dengan skor 3-1.
Dalam konferensi persnya, Zidane mengungkapkan bahwa dirinya pergi karena Madrid saat ini sedang membutuhkan metode lain untuk menang. Terlebih, setelah mendominasi Liga Champions selama beberapa tahun terakhir.
Tak Ingin Ikut Transisi
Saat anda melihat skuat Real Madrid dan jumlah veteran, mendekati 27, 28,29, atau yang lebih tua dan terikat kontrak panjang seperti Crisitano dan Gareth Bale, anda mungkin menduga bila itu juga menjadi bagiannya, ujar Marcotti kepada ESPN.
Sudah ada pembicaraan mengenai pemain baru di tahun ini, penyegaran tim, dan mungkin Zidane tidak ingin menjadi bagian dari transisi itu, lanjutnya.
Lebih sederhananya, saya pikir Zidane lelah mengerjakan tugas sehari-harinya seperti Guardiola setelah empat musim bersama Barcelona, pungkasnya.
Karir Bersama Madrid yang Cepat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Gelar UCL, Madrid Diyakini Bakal Pecat Zidane
Liga Spanyol 31 Mei 2018, 23:29 -
Zidane, Kenangan, Kejayaan dan Siapa Penggantinya?
Liga Spanyol 31 Mei 2018, 22:43 -
Isco Yang Merasa Terhormat Bisa Bermain di Bawah Asuhan Zidane
Liga Spanyol 31 Mei 2018, 22:20 -
Tribute Berkelas Ramos untuk Zidane
Liga Spanyol 31 Mei 2018, 21:52 -
Keputusan Mundur Zidane Tak Dipengaruhi Pemain Madrid
Liga Spanyol 31 Mei 2018, 21:24
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39