Duel Celta vs Atletico Diklaim Sedot Lebih Banyak Penonton Ketimbang Derby Manchester
Editor Bolanet | 7 September 2016 17:01
Duel yang dipastikan seru akan terjadi pada akhir pekan ini, tepatnya pada hari Sabtu (10/09) di Old Trafford saat Manchester United menjamu rival sekotanya Manchester City. Duel itu akan semakin panas dengan hadirnya dua sosok manajer yang konon saling berseteru, Jose Mourinho dan Josep Guardiola.
Di waktu yang hampir bersamaan, Celta Vigo akan menjamu Atletico Madrid di Balaidos. Menurut jadwal laga itu akan dilangsungkan pada pukul 18.00 WIB sementara duel derby Manchester akan dilangsungkan pukul 18.30.
Tebas lantas mengklaim bahwa pertandingan Celta kontra Atletico akan disaksikan lebih banyak orang ketimbang derby Manchester di Tiongkok. Menurutnya hal itu tak lepas dari faktor mudahnya akses untuk menonton pertandingan tersebut.
Di Tiongkok, akan ada lebih banyak orang yang menyaksila Celta - Atleti daripada United - City karena LaLiga lebih mudah untuk ditonton di TV, klaim Tebas seperti dilansir Football Espana. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho vs Guardiola: Dari Kawan Menjadi Lawan
- Head-to-head Manajer: Manchester United vs Manchester City
- Head-to-head: Manchester United vs Manchester City
- Tandang ke Markas MU, Silva Bidik Tiga Poin
- Mark Clattenburg Terpilih Jadi Wasit Derby Manchester
- Duel Derby Manchester Jadi Bahan Guyonan di Skuat Spanyol
- Lampard: Semoga Mourinho Kalah Akhir Pekan Ini
- MU Terancam Tak Bisa Turunkan Valencia di Derby Manchester
- Cedera, Mkhitaryan Terancam Absen di Derby Manchester
- Didakwa FA Sikut Reid, Aguero Terancam Absen di Derby Manchester
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Duo Manchester Jadi Duel Terfavorit Xavi di EPL
Liga Inggris 6 September 2016, 22:02 -
MU dan Arsenal Siap Berebut Yaya Toure
Liga Inggris 6 September 2016, 20:56 -
Soal Hart, Xavi Tak Ragukan Keputusan Guardiola
Liga Inggris 6 September 2016, 20:06 -
Sevilla Tak Minat Tampung Jesus Navas
Liga Spanyol 6 September 2016, 19:39 -
12 Tahun Puasa Gelar Liga, Gaji Wenger Lewati Enrique
Liga Inggris 6 September 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39