Dituding Tak Mau Serahkan James, Ini Kata Benitez
Editor Bolanet | 30 Oktober 2015 10:36
Eks gelandang AS Monaco tersebut baru saja pulih dari cedera dan baru berlatih kembali dengan rekan-rekan setimnya.
Manajer Real, Rafael Benitez, lantas mengatakan bahwa ia takkan ragu melepas sang pemain andai memang yang bersangkutan sudah pulih.
Jika seorang pemain memang sudah pulih, maka Anda wajib membiarkannya memperkuat tim nasional. Kami tak bisa melakukan apapun terkait hal tersebut. Saya hanya bisa memberikan informasi medis pada dokter, pelatih, dan fisioterapis yang ada di sana, tutur Benitez pada Radio Nacional.
Andai memang ia pulih, maka tentu ia boleh memperkuat tim nasional. Hal yang sama juga berlaku pada Bale dan Casemiro, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Cristiano Ronaldo dkk Pilih Skuat Terbaik Dunia
- Ini Alasan Begovic Tolak Ancelotti di Madrid
- Tak Dipecat, Mourinho Akan Datangkan Griezmann
- Casillas dan Xavi Akan Dapat Penghargaan dari Pemerintah Spanyol
- Lavezzi Kirim Sinyal SOS ke Barca
- Guardiola: Momen Terbaik Saya, Dikalahkan Barcelona
- Benzema Kembali Berurusan dengan Polisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria: PSG Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 29 Oktober 2015, 22:23 -
Di Maria: Gaya PSG Mirip Barcelona
Liga Champions 29 Oktober 2015, 22:01 -
Marco Asensio Ogah Pulang, Real Madrid Gigit Jari
Liga Spanyol 29 Oktober 2015, 18:21 -
Benitez Larang Ramos Minum Bir, Skuat Madrid Risih
Liga Spanyol 29 Oktober 2015, 14:19 -
Gantikan Guardiola, Ancelotti Boyong Carvajal
Liga Spanyol 29 Oktober 2015, 14:12
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39