Disebut Bodoh Oleh Alba, Kovacic Kuasai Lima Bahasa
Asad Arifin | 7 Desember 2016 18:35
Bola.net - - Satu tema yang menjadi bahasan penas pasca gelaran El Clasico pada pekan lalu ada aksi Jordi Alba yang menuding Mateo Kovacic dengan sebutan pemain bodoh. Tapi, faktanya Kovacic tak sebodoh yang dibayangkan oleh Alba
Alba meluncurkan tudingan tersebut saat Kovacic sedang membentuk pagar betis. Bek kiri Barcelona ini menuding Kovacic bodoh kerana dianggap tidak bisa berkomunikasi dengan bahasa Spanyol.
Kau sangat bodoh. Kau brengsek. Belajarlah bahasa Spanyol!, tuding Alba.
Namun, sebuah fakta terungkap bahwa Kovacic tak seperti yang dituding oleh Alba. Bintang muda Real Madrid ini sangat fasih memakai bahasa Spanyol untuk komunikasi.
Tak hanya Spanyol, pemain 22 tahun ini juga mampu memakai empat bahasa lain yakni Kroasia, Jerman, Inggris dan Italia. Total ada lima bahasa yang ia kuasai. Seperti dikutip dari Marca.
Nah, jika sudah begitu, bagaimana menurut Bolaneters?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran Madrid Untuk Alexander Isak Ditolak
Liga Spanyol 6 Desember 2016, 22:52 -
Pengelolaan Image Rights Luka Modric Dipertanyakan
Liga Spanyol 6 Desember 2016, 22:32 -
Dortmund Tak Bisa Bawa Gotze untuk Hadapi Real Madrid
Liga Champions 6 Desember 2016, 20:47 -
Zidane: Menghadapi Dortmund adalah Laga Final
Liga Champions 6 Desember 2016, 20:34 -
Ronaldo Bantu Pacar Cari Kerjaan Baru
Bolatainment 6 Desember 2016, 20:14
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39