Diremehkan dan Kalah, Pelatih Granada Sindir Wasit
Editor Bolanet | 20 September 2015 11:49
Madrid bahkan biasa saja bermain imbang andai gol Granada tidak dianulir wasit. Bagi Granada, kalah 0-1 sudah merupakan kesuksesan, terutama setelah Madrid sempat membuat ejekan kepada mereka.
Ceritanya, Madrid mempromosikan salah satu sponsor mereka, Bwin lewat Twitter sebelum pertandingan dimulai. Madrid bertanya berapa gol yang bakal dicetak para penggawa mereka dalam laga itu. Wajar saja, dalam pertemuan sebelumnya, Madrid menggilas Granada 9-1.
Namun Granada mampu memberikan ancaman serius. Hal itu membuat Jose Ramon Sandoval, pelatih Granada, sangat puas. Ia merasa sudah berhasil membuktikan bahwa Granada bukan tim lemah seperti yang disebut Madrid. Sandoval bahkan merasa yakin timnya bisa menang seandainya wasit bekerja dengan lebih baik.
Jika kami lebih beruntung, kami bisa mendapatkan hasil besar melawan madrid. Kami bisa menciptakan situasi satu lawan satu dengan kiper mereka tiga kali. Jika saja kami mendapatkan sedikit saja keberuntungan dengan kepemimpinan wasit, gawang Madrid pasti sudah bobol, cetus Sandoval kepada AS. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Real Madrid 1 vs 0 Granada
Liga Spanyol 19 September 2015, 23:11 -
Morata Tersanjung Real Madrid Ingin Memulangkannya
Liga Spanyol 19 September 2015, 22:19 -
Sir Alex: Ronaldo Sering Dilempari Celana Dalam
Liga Inggris 19 September 2015, 22:10 -
Perez: Ronaldo Sudah Jadi Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 September 2015, 20:55 -
Lawan Granada, Ronaldo Buka Peluang Lewati Rekor Gol Raul
Liga Spanyol 19 September 2015, 19:21
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39