Direktur Valencia Kecam Wasit Yang Dianggap Untungkan Barca
Editor Bolanet | 23 Oktober 2016 11:47
Direktur Olahraga Valencia, Jesus Garcia Pitarch memberikan kritikan keras terhadap Undiano Mallenco, sang wasit. Menurut Pitarch, wasit akan malu sendiri kalau melihat tayangan ulang pertandingan tadi.
Meski kalah, Pitarch mengaku tetap bangga dengan kinerja Valencia. Menurutnya, Barcelona tidak pantas memenangkan pertandingan tadi.
Saya bangga atas kinerja tim kami menghadapi Barcelona yang tidak pantas memenangkan pertandingan ini. Undiano akan malu kalau dia melihat pertandingan ini lagi. Sepakbola Spanyol harusnya tidak boleh memiliki wasit seperti ini lagi. Pada babak kedua, kita melihat pertandingan yang bisa saja dimenangkan Valencia, terang Pitarch kepada AS.
Saat ini Barcelona masih memuncaki klasemen sementara La Liga. Namun posisi mereka rawan tergusur oleh tiga klub lain di bawahnya yang masih memiliki satu pertandingan simpanan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benatia: Ini Alasan Guardiola Tak Komunikasi dengan Pemain
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 23:40 -
Penalti Messi Tebus Tiga Poin di Mestalla
Galeri 22 Oktober 2016, 23:33 -
Hasil Pertandingan Valencia vs Barcelona: 2 - 3
Liga Spanyol 22 Oktober 2016, 23:13 -
Bos Brasil Minta Neymar Belajar Terima Hukuman
Liga Spanyol 22 Oktober 2016, 22:40 -
Enrique Berharap Bisa Terus Rayakan Sukses Barca
Liga Spanyol 22 Oktober 2016, 22:20
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39