Direktur Barca Amati Cancelo di Valencia
Editor Bolanet | 3 Oktober 2016 14:23
Robert ikut menjadi saksi ketika Atletico secara hebat mampu meraih kemenangan di kandang , yang akhirnya membuat mereka merebut posisi puncak klasemen sementara La Liga dari tangan Real Madrid.
Sport mengatakan bahwa dalam pertandingan tersebut, Robert secara khusus memfokuskan perhatiannya pada bek Los Che, Joao Cancelo.
Barca sudah memutuskan bahwa mereka akan merekrut bek anyar di bulan Januari, di mana Robert sudah melakukan pencarian untuk kandidat yang tepat dengan mengamati berbagai tim top di seluruh Eropa.
Cancelo, yang kini berusia 22 tahun, disebut memiliki bandrol harga 25 juta euro dan bisa jadi akan mengikuti jejak mantan rekannya, Andre Gomes, dengan datang ke Camp Nou di Tahun Baru mendatang. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Emosional Andreu Fontas Melawan Barcelona
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 15:33 -
Bersinar di Barca, Arda Turan Tak Masuk Skuat Turki
Piala Dunia 2 Oktober 2016, 14:20 -
Arda Turan Spektakuler Saat Barca Tanpa Messi
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 12:55 -
Agen Buka Peluang Verratti Pindah ke Barcelona
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 11:32 -
AC Milan Ingin Beli Bek Barcelona
Liga Italia 2 Oktober 2016, 07:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39