Dipecat Madrid, Ancelotti Sebut Keberuntungannya Habis di Champions
Rero Rivaldi | 6 Desember 2016 14:42
Bola.net - - Bos Bayern Munchen, Carlo Ancelotti, berkeras bahwa ia menerima tawaran pekerjaan di Real Madrid dengan menyadari semua konsekuensi yang bakal ia alami selama berada di Bernabeu.
Ancelotti dipecat oleh presiden Florentino Perez, usai sebelumnya membawa tim meraih gelar juara Liga Champions ke-10 alias La Decima, di musim sebelumnya.
Ancelotti lantas mengatakan di Fox Sports: Ketika saya menangani Real Madrid, saya tahu sejarah dari pelatih sebelumnya, yang sempat dipecat meski mereka telah memenangkan sesuatu.
Lima menit terakhir di final Liga Champions amat intens, saya memiliki gairah dan juga perasaan bahwa apapun bisa terjadi. Itu juga dipengaruhi oleh keberuntungan. Decima adalah misi klub tahun itu dan kemudian ada pesta yang amat luar biasa.
Meski musim kedua berjalan bagus hingga Desember, kemudian ada banyak momen kesialan yang menghinggapi kami.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hanya Orang Bodoh yang Mengatakan Ronaldo Pemain Terbaik
Liga Spanyol 5 Desember 2016, 23:24 -
Silva Buka Kans Pindah ke MU, Barca dan Madrid
Liga Champions 5 Desember 2016, 23:10 -
Madrid dan Barca Tak Bisa Menang 5-0 di Ligue 1
Liga Eropa Lain 5 Desember 2016, 22:37 -
Messi Sarankan James Rodriguez Tinggalkan Real Madrid
Liga Spanyol 5 Desember 2016, 22:21 -
Xavi Terkejut Dengar Ronaldo Kemplang Pajak
Liga Spanyol 5 Desember 2016, 21:30
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39