Dikaitkan Dengan Barca, Musacchio Tegaskan Bertahan
Editor Bolanet | 7 Mei 2014 23:36
Performa bek berusia 23 tahun ini sepanjang musim memang cukup solid. Muncul kabar bahwa Barcelona FC sedang mengincarnya yang akan diplot sebagai pengganti Carles Puyol.
Saya tidak akan pergi ke manapun. Saya bahagia di sini dan tidak berpikir akan meninggalkan klub ini. Saya tidak khawatir dengan rumor atau jadi sakit karena hal semacam ini, ucap Musacchio kepada ISF.
Saya mungkin saja bertahan di klub ini selamanya karena mereka sudah memberi saya segalanya. Mereka sudah menolong saya dan mereka adalah salah satu klub terbaik di dunia.
Musacchio sudah bermain 33 kali di semua ajang kompetisi yang diikuti tim Kapal Selam Kuning musim ini dan mengemas satu gol. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Valladolid Ungkap Strategi Untuk Kalahkan Madrid
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 22:25 -
'Barcelona Butuh Sosok Pelatih Seperti Luis Enrique'
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 18:16 -
Direksi Barca Terpecah Soal Operasi Transfer
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 16:30 -
Dilego Setengah Harga, Keylor Navas Diintip Barca
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 15:33 -
Mijatovic Anggap Bayern Kesulitan Terapkan Tiki-Taka
Liga Champions 6 Mei 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39