Diincar Real Madrid dan Barcelona, RB Leipzig Tetapkan Harga Dani Olmo
Serafin Unus Pasi | 28 Maret 2024 18:00
Bola.net - Asa Real Madrid dan Barcelona untuk merekrut Dani Olmo di musim panas nanti berpotensi jadi kenyataan. Sang gelandang dikabarkan bakal dijual oleh RB Leipzig di musim panas nanti.
Olmo merupakan salah satu pemain andalan RB Leipzig. Ia menjadi jendral lini tengah Die Roten Bullen berkat penampilannya yang ciamik.
Belakangan beredar kabar bahwa Olmo jadi incaran dua raksasa Spanyol, Real Madrid dan Barcelona. Kedua tim ini berminat untuk memboyong Olmo di musim panas nanti.
Dilansir Fabrizio Romano, Real Madrid dan Barcelona berpeluang untuk merekrut sang gelandang. Karena klausul rilis sang pemain sudah aktif.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Klausul Khusus
Menurut laporan Romano, di kontrak Olmo ada sebuah klausul khusus yang bisa membuatnya pergi dari RB Leipzig.
Klausul itu merupakan klausul rilis yang baru aktif di musim panas tahun 2024. Menurut info dari Romano, angka klausul rilis itu berada di kisaran 60 juta Euro.
Jadi jika Real Madrid dan Barcelona sanggup membayar harga itu, maka Olmo bisa pindah di musim panas nanti.
Situasi Tidak Menguntungkan
Nominal klausul rilis Olmo itu menjadi kabar buruk bagi Barcelona.
Ini disebabkan keuangan Barcelona saat ini lagi kurang baik. Sehingga mereka tidak bisa menebus harga semahal itu.
Alhasil Real Madrid saat ini menjadi tim terdepan untuk mengamankan jasa Olmo di musim panas nanti.
Ingin Kembali
Menurut laporan yang beredar, Olmo sendiri membuka diri untuk kembali ke Spanyol.
Ia merasa sudah terlalu lama ia merantau dan ingin kembali berkarir di tanah kelahirannya.
Klasemen La Liga
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Baik Real Madrid! Cedera Eduardo Camavinga Tidak Serius
Liga Spanyol 27 Maret 2024, 23:30 -
Gelandang Madrid Ini Isyaratkan El Real tak butuh Mbappe?
Liga Spanyol 27 Maret 2024, 22:00 -
Zidane Sebut Real Madrid Beruntung Punya Bellingham
Liga Spanyol 26 Maret 2024, 11:44 -
Liga Spanyol 26 Maret 2024, 09:28
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39