Dihukum Penjara, Mascherano Tulis Surat Terbuka
Editor Bolanet | 22 Januari 2016 02:52
Berikut adalah bunyi surat terbuka Mascherano:
Saya adalah atlet profesional, saya tidak tahu banyak soal pajak dan hukum. Karenanya, saya banyak dibantu oleh orang yang pekerjaannya memang mengurusi hal itu, yang menurut saya sangat rumit.
Sepanjang karier, saya selalu jujur dan bertanggung jawab. Saya selalu menghormati kolega, klub dan negara yang saya tinggali. Situasi ini akan menjadi pengalaman baru yang akan membuat saya lebih kuat. Saya sekarang bisa tenang lagi dalam menghadapi hukum.
Saya masih menyimpan kemungkinan untuk mengambil langkah hukum terhadap mereka yang sudah mengarahkan saya untuk melakukan sesuatu yang salah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tegaskan Akan Tetap Pertahankan Bartra
Liga Inggris 21 Januari 2016, 23:30 -
Mascherano Dihukum Setahun Penjara!
Liga Spanyol 21 Januari 2016, 22:20 -
Video: Aksi Aduriz Yang Bikin Neymar Kesakitan
Open Play 21 Januari 2016, 17:32 -
Iniesta: Barcelona Sangat Serius Hadapi Bilbao
Liga Spanyol 21 Januari 2016, 15:14 -
Messi Enjoy dengan Peran Baru di Era Enrique
Liga Spanyol 21 Januari 2016, 14:26
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39