Dibantai di Derby, Madrid Pikir-pikir Perpanjang Kontrak Ancelotti
Editor Bolanet | 9 Februari 2015 14:49
Disebutkan bahwa kekalahan 0-4 tersebut membuat banyak petinggi Madrid kecewa, termasuk di antaranya sang presiden Florentino Perez. Pasalnya, Los Blancos sudah berulang kali kalah dari Atletico, tepatnya di ajang Copa del Rey dan Piala Super Spanyol awal musim ini.
Akibatnya, proses negosiasi terkait kontrak sosok berusia 64 tahun, yang sejatinya masih terikat dengan klub hingga tahun 2016, dikabarkan terhenti untuk sementara waktu.
Madrid sendiri disebutkan puas dengan cara Ancelotti menangani para pemain di ruang ganti. Namun klub mempertanyakan kemampuan taktis sang manajer, yang tampak tak kunjung menemukan solusi untuk mengalahkan tim asuhan Diego Simeone di berbagai kesempatan berbeda.
Negosiasi kontrak Ancelotti baru akan dilanjutkan kembali di akhir musim nanti. Tentu saja hasilnya bakal dipengaruhi oleh seberapa besar sukses yang diberikan sang manajer pada Madrid di ajang La Liga dan Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Neuer Fantastis, Tapi Ronaldo Alien
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 23:39 -
Usai Dibantai Atleti, Ronaldo Tetap Berpesta
Bolatainment 8 Februari 2015, 21:47 -
Ronaldo Sebut Wartawan Tak Cerdas
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 20:53 -
Griezmann Akui Tumbangkan Real Madrid Bukan Hal Mudah
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 19:47 -
Kapten Atletico: Kami Mendominasi dan Lebih Baik Dari Real Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 19:16
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39