Dianggap Sering Diving, Neymar Dibela Eks Penggawa Madrid
Editor Bolanet | 25 Oktober 2013 14:48
Namun anggapan tersebut rupanya tidak diikuti oleh eks pemain klub rival Barca, Real Madrid, Predrag Mijatovic. Eks penyerang internasional itu malah membela Neymar.
Neymar seringkali mendapat hantaman dari lawan. Para pemain lawan memilih menghentikannya karena dia adalah pemain yang sangat bagus. ujar Mijatovic dalam wawancara dengan La Graderia.
Ia sangat bagus ketika membawa bola dan dalam posisi satu lawan satu, dan satu-satunya cara untuk menghentikan dia adalah dengan melakukan pelanggaran. lanjutnya.
Mijatovic membela Los Blancos di periode 1996 hingga 1999 silam. Selain itu, pria yang akrab disapa Pedja itu juga pernah menjadi Direktur Sepakbola di El Real pada 2006 hingga 2009 lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Juventus Jadi Tumbal Real Menuju El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2013, 23:44 -
Puyol Siap Untuk Laga El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2013, 21:32 -
Arbeloa: Madrid Siap Hadapi Barca
Liga Spanyol 24 Oktober 2013, 20:52 -
Llorente Sindir Wasit Tapi Puji Madridista
Liga Champions 24 Oktober 2013, 19:59 -
Pique: Rivalitas Dengan Messi Membuat Ronaldo Lebih Kuat
Liga Spanyol 24 Oktober 2013, 19:34
LATEST UPDATE
-
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27 -
Ini yang Dikatakan Tudor ke Pemain Juventus di Sesi Latihan Perdana
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:15 -
Kemenangan ke-5 Timnas Indonesia Bersama 'Trio JJR' di Lini Belakang
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10