Di Markas Lawan, Barcelona Paling Kejam
Editor Bolanet | 6 April 2015 14:17
Untuk poin kandang, Barcelona saat ini cuma berada di peringkat lima. Namun, urusan urusan tandang, Barcelona belum terkalahkan.
5 Tim dengan perolehan poin terbanyak dari laga-laga kandang di La Liga 2014/15 sejauh ini:
38 - Atletico Madrid
38 - Valencia
37 - Real Madrid
37 - Sevilla
36 - Barcelona.
5 Tim dengan perolehan poin terbanyak dari laga-laga tandang di La Liga 2014/15 sejauh ini:
35 - Barcelona
30 - Real Madrid
24 - Atletico Madrid
23 - Valencia
21 - Sevilla.
Tiga poin tandang terkini didapat Barcelona ketika melawan tuan rumah Celta Vigo pada jornada 29, Senin (06/4). Gol tunggal pasukan Luis Enrique dalam laga tersebut dicetak oleh Jeremy Mathieu di menit 73. Barcelona pun tetap memimpin klasemen dengan keunggulan empat poin atas Real Madrid di posisi dua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Puji Kepempimpinan Dunga
Piala Dunia 5 April 2015, 19:25 -
Neymar: Silva Salah Satu Bek Terbaik Dunia
Liga Champions 5 April 2015, 18:54 -
Striker Bilbao Kecewa Camp Nou Jadi Venue Final Copa del Rey
Liga Spanyol 5 April 2015, 12:31 -
Ancelotti: Ronaldo Kalah dari Messi? Lihat Saja Nanti
Liga Spanyol 5 April 2015, 08:00 -
Jadwal Padat, Madrid Ikut Barca Gunakan Rotasi
Liga Spanyol 5 April 2015, 07:20
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39