Di Maria: Di Madrid Saya Lakukan yang Saya Mau dan Raih La Decima
Editor Bolanet | 7 Agustus 2015 11:21
- Angel di Maria menegaskan keinginannya untuk membawa meraih gelar juara Liga Champions, usai ia belum lama ini diperkenalkan oleh klub Paris sebagai pemain anyar, setelah dibeli dengan harga 46 juta poundsterling dari Manchester United.
Di Maria pun langsung memasang target tinggi bersama klub anyarnya, yakni membawa mereka menjadi juara Liga Champions, sama seperti apa yang ia lakukan bersama Real Madrid di tahun 2013 silam.
Di Real Madrid, saya melakukan apa yang harus saya lakukan, memenangkan segala trofi yang tersedia. Memenangkan gelar Liga Champions ke-10 merupakan hal yang penting bagi Madrid, tutur Di Maria pada AS.
Namun pada akhirnya saya memutuskan untuk melakukan pergantian suasana. Alasan saya datang ke PSG adalah proyek hebat yang mereka miliki dan bintang yang sudah bermain di sini sebelumnya. Terlepas dari ketertarikan presiden tentunya, pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Di Maria pun langsung memasang target tinggi bersama klub anyarnya, yakni membawa mereka menjadi juara Liga Champions, sama seperti apa yang ia lakukan bersama Real Madrid di tahun 2013 silam.
Di Real Madrid, saya melakukan apa yang harus saya lakukan, memenangkan segala trofi yang tersedia. Memenangkan gelar Liga Champions ke-10 merupakan hal yang penting bagi Madrid, tutur Di Maria pada AS.
Namun pada akhirnya saya memutuskan untuk melakukan pergantian suasana. Alasan saya datang ke PSG adalah proyek hebat yang mereka miliki dan bintang yang sudah bermain di sini sebelumnya. Terlepas dari ketertarikan presiden tentunya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung PSG, Di Maria Targetkan Juara Liga Champions
Liga Champions 6 Agustus 2015, 21:44 -
PSG Resmi Dapatkan Angel Di Maria
Liga Champions 6 Agustus 2015, 20:25 -
Stambouli: PSG Butuh Talenta Luar Biasa Di Maria
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2015, 19:57 -
David Luiz Anggap Barca Juara Liga Champions Karena Keberuntungan
Liga Spanyol 6 Agustus 2015, 15:09 -
MU Jual Di Maria, Madrid Ikut Kecipratan
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 11:06
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39