Di Maria Berharap Performa Madrid Berlanjut di Copa del Rey
Editor Bolanet | 13 April 2014 14:30
Di laga terakhir, Los Blancos memang bermain gemilang melawan Almeria. Empat gol tanpa balas berhasil dicetak anak asuh Carlo Ancelotti. Hasil ini sekaligus mengobati luka usai kalah dari Borussia Dortmund di leg kedua perempat final Liga Champions.
Karena itu, Di Maria berharap performa apik tersebut kembali muncul saat melawan tim yang lebih baik dibanding lawan terakhir mereka itu.
Laga ini tak ada hubungannya dengan La Liga dan Liga Champions. Mudah-mudahan kami dapat bermain dengan baik, harapnya seperti dilansir situs resmi klub.
Ini adalah laga final dan Barca akan memberikan yang terbaik pula. Kami berada di jalur yang tepat, kami harus melakukan pekerjaan kami dan harus terus seperti ini. Final adalah pertandingan yang berbeda, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sering Dikalahkan Madrid, Javi Martinez Idamkan Balas Dendam
Liga Champions 12 April 2014, 21:45 -
Valdano: Barca Bermain Untuk Menguasai Bola, Bukan Menyerang
Liga Spanyol 12 April 2014, 21:26 -
Heynckes Lega Bayern Jumpa Real, Bukan Atletico
Liga Champions 12 April 2014, 20:53 -
Neuer Tak Sabar Nantikan Pesta di Madrid
Liga Champions 12 April 2014, 19:24 -
Guardiola: Gagal Kontrol Ronaldo & Bale, Anda Habis
Liga Champions 12 April 2014, 16:05
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39