'Dengan Thiago Silva, Pertahanan Barca Akan Jadi Yang Terbaik'
Editor Bolanet | 19 Juli 2013 23:01
Silva memang menjadi target utama Barca untuk menambal lini belakang mereka yang rapuh musim lalu. Meski demikian, perjuangan Barca mendapatkan Silva tak akan mudah karena pihak PSG enggan melepas sang kapten.
Trio bek tengah Carles Puyol, Gerard Pique dan Thiago Silva akan sangat hebat. Jika Barca berhasil mendapatkan Thiago Silva, pertahanan mereka akan menjadi yang terbaik di dunia. tetapi saya tak tahu apakah Barca bisa mendapatkan Silva, ujar Popescu kepada La Xarxa.
Popescu melihat bek muda Barca Marc Bartra belum cukup siap untuk masuk ke tim utama. Bartra memiliki potensi tetapi disebut masih butuh pengalaman lebih untuk bisa menjadi bagian dari tim inti Barca.
Bartra memiliki potensi besar. Namun untuk bisa mencapai level Puyol dan Pique, dia harus lebih sering bermain. Dia tak bisa mendapatkan pengalaman hanya dengan duduk di bench. Dia adalah pemain berkualitas tetapi masih muda, tambah Popescu. [initial]
PSG Pagari Thiago Silva Dengan Kenaikan Gaji
Barca Peringatkan United: Fabregas Tak Dijual
PSG: Jika Barca Beli Silva, Kami Beli Messi (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'PSG Bakal Beli Ronaldo Secara Baik-baik'
Liga Champions 18 Juli 2013, 21:02 -
Thiago Silva Tegaskan Bertahan di PSG
Liga Champions 18 Juli 2013, 19:23 -
Ibra Mendekati City, Ancelotti Baru Tergugah
Liga Spanyol 18 Juli 2013, 14:55 -
Liga Inggris 18 Juli 2013, 13:50
-
Status Thiago Silva dan Ibra di PSG; Not For Sale!
Liga Eropa Lain 18 Juli 2013, 09:30
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39