Demi Neymar, Perez Siap Singkirkan Ronaldo
Editor Bolanet | 27 Januari 2016 06:59
Presiden Madrid merasa ia membuat kesalahan besar ketika membiarkan pemain Brasil bergabung dengan Barca tiga tahun silam, dan kini ingin melakukan penebusan atas keputusannya tersebut.
Guna merekrut Neymar, ia harus membayar klausul pelepasan kontrak sang pemain, yang kabarnya bernilai 190 juta euro.
Neymar kini masih memasuki tahap awal pembicaraan kontrak baru di Barcelona, dan Luis Enrique mengatakan kemarin bahwa kata sepakat akan segera dicapai dalam waktu dekat.
Dan ini berarti biaya untuk membayar gaji sang pemain serta transfernya bakal melonjak tinggi.
Namun demikian, hingga ada pernyataan resmi, Perez masih bisa berusaha sekuat tenaga untuk merekrut bintang, yang ia percaya bisa menjadi pengganti sempurna untuk legiun berusia 31 tahun, Ronaldo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Ternyata Sudah Tahu Bakal ke MU dan Madrid
Liga Spanyol 26 Januari 2016, 11:26 -
Kala Ronaldo 'Diludahi' Fans Real Betis
Open Play 26 Januari 2016, 09:53 -
Kroos Sanjung Efek Positif Zidane di Madrid
Liga Spanyol 26 Januari 2016, 09:10 -
Embargo Transfer, Eks Madrid Minta FIFA Melunak
Liga Spanyol 26 Januari 2016, 09:03 -
Ronaldo Sekarang Kasar, Tapi Tak Tersentuh Hukuman
Bolatainment 26 Januari 2016, 08:59
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39