Demi Barca, Denis Suarez Tolak Tiga Klub
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 09:03
Menurut laporan yang diturunkan oleh Sport, pemain itu sebelumnya sudah mendapat tiga tawaran dari tiga klub berbeda di beberapa bulan belakangan. Namun semuanya ditolak, lantaran sang bintang hanya ingin meninggalkan El Madrigal demi Barcelona.
Disebutkan bahwa aksi memikat Suarez sempat menarik minat , , dan . Namun seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Suarez memilih untuk menggelengkan kepala terhadap tiga tawaran yang disodorkan padanya, sembari menanti kesempatan untuk membela Barcelona di musim kompetisi mendatang.
Barcelona sendiri kabarnya ingin mendatangkan Suarez guna menyokong lini depan dan tengah mereka. Ia diharapkan bisa menjadi pelapis yang berguna untuk klub, jika satu waktu nanti tim tidak bisa memainkan salah satu di antara trio Luis Suarez, Neymar, atau Lionel Messi.
Namun demikian, menjelang dibukanya bursa transfer musim panas, hingga kini masih belum diketahui seberapa jauh proses negosiasi yang sudah dilakukan oleh Barcelona terhadap Villarreal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Pichichi Tak Berarti Jika Barca Gagal Juara
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 23:26 -
Suarez Tak Percaya Granada Dapat Sogokan dari Madrid
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 23:10 -
Barca Jadikan Martial, Kane, dan Lukaku Daftar Transfer
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 21:25 -
Messi Kian Mudah Gusar dengan Wasit
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:21 -
Gelar La Liga, Messi Bisa Pecundangi Ronaldo 5-1
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:03
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39