Del Bosque: Mourinho Tidak Punya Agenda Khusus
Editor Bolanet | 28 Desember 2012 05:00
Sejumlah kritikan jelas berdatangan kepada Mourinho usai Real Madrid dihantam 2-3 oleh Malaga. Kritikan tersebut semakin tajam kala melihat tidak adanya nama Casillas dalam starting line up.
Akan tetapi, Del Bosque melihat bahwa keputusan Mourinho tersebut adalah hal yang biasa. Mou melakukan hal itu karena ia pikir itu adalah keputusan terbaik bagi tim dan setiap orang harus menghormatinya.
Itu adalah keputusan pelatih, saya tidak bisa mengatakan apa-apa (terkait masalah ini. Hal itu seharusnya tidak membuat kita semua terkejut. Dia mungkin melakukan apa yang menurutnya terbaik bagi tim, terang Del Bosque.
Mantan pelatih Los Blancos ini juga menuturkan bahwa dirinya juga tidak akan terpengaruh oleh keputusan Mourinho dalam menentukan skuad miliknya. Del Bosque mengaku bahwa dirinya hanya akan menurunkan pemain yang memang benar-benar siap untuk tampil saat itu. (dc/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Persilakan Ronaldo dan Mourinho Pergi
Liga Spanyol 27 Desember 2012, 22:36 -
La Liga Dominasi L'Equipe Team Of The Year 2012
Liga Champions 27 Desember 2012, 20:08 -
Ronaldo Akan Tolak Perpanjangan Kontrak di Madrid
Liga Spanyol 27 Desember 2012, 19:00 -
Harapan Alba di 2013, Treble Winner Barca!
Liga Spanyol 27 Desember 2012, 16:17 -
Mascherano Justru Idolakan Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 27 Desember 2012, 15:40
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39