Datangkan Lavezzi di Januari, Barca Siap 5 Juta Euro
Editor Bolanet | 16 November 2015 08:51
Menurut laporan yang diturunkan oleh RAC1, Barcelona dan Lavezzi sudah pernah mengadakan pertemuan dua pekan silam. Kini, kedua pihak ingin melanjutkan negosiasi tersebut dengan mengikat perjanjian kontrak di bursa transfer Januari.
Disebutkan bahwa transfer pemain Argentina akan menelan biaya antara lima hingga enam juta euro. Dan kunci keberhasilan transfer tersebut ada pada hubungan Lavezzi dengan duo pemain Argentina di klub, Javier Mascherano dan Lionel Messi, yang sudah dianggap sebagai sahabat oleh eks Palermo.
Menarik untuk dinanti apakah Barcelona benar-benar akan mendatangkan Lavezzi di bursa transfer mendatang, mengingat itu akan jadi momen pertama klub Catalan kembali boleh membeli pemain, usai terkena embargo transfer FIFA di awal musim. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Takut Teror di Paris, David Luiz Ogah Balik PSG
Liga Eropa Lain 15 November 2015, 12:47 -
Pendapat Zlatan Ibrahimovic Soal Tragedi di Paris
Liga Inggris 15 November 2015, 08:32 -
'Ronaldo dan Jose Mourinho Akan ke PSG Musim Depan'
Liga Inggris 14 November 2015, 23:28 -
Marco Verratti Masih Rasa Italia
Liga Italia 14 November 2015, 01:48 -
Juventus dan Inter Milan Akan Jadi Klub Baru Lavezzi
Liga Italia 14 November 2015, 01:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39