Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Atletico Madrid
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 11:07
Kondisi kedua tim jelang laga ini relatif ampir sama karena keduanya sama-sama melakoni pertandingan Liga Champions tengah pekan kemarin. Namun jika melihat dari sejarah pertemuan dan performa tim beberapa pekan terakhir Sevilla wajib waspada karena Atletico Madrid sedang tampil menggila.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Atletico Madrid berusaha mempertahankan tempat mereka di puncak klasemen, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk menyaksikan beberapa data dan fakta berikut.
Atletico Madrid tidak terkalahkan dalam 11 pertemuan terakhir kontra Sevilla (M5 S6)
Atletico Madrid selalu mencatatkan clean sheet di empat pertemuan terakhir mereka kontra Sevilla.
Sevilla selalu memang di partai kandang La Liga musim ini di mana mereka sudah mencetak 11 gol dari empat laga kandang terakhir mereka.
Los Rojiblancos belum menelan satupun kekalahan di partai tandang La Liga Musim ini (M2 S2)
Atletico Madrid merupakan tim dengan pertahanan terbaik di mana mereka hanya kebobolan tiga gol dari delapan laga awal La Liga musim ini
Sevilla merupakan tim kedua dengan penguasaan bola terbaik di ajang La Liga musim ini (59,9%)
Atletico Madrid merupakan tim yang paling banyak mendapatkan sepak pojok di La Liga sejauh ini (61)
Yannick Carrasco merupakan pemain pertama di 5 Liga Top Eropa yang terlibat dalam 5 gol dalam satu pertandingan (3 Gol 2 Assist vs Granada)
Antoine Griezmann sejauh ini baru berhasil mencetak satu gol ke gawang Sevilla di sepanjang karirnya di La Liga.[initial]
Baca Juga:
(bola/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tersingkir di Barca, Douglas Menangis Tiap Pulang ke Rumah
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 23:20 -
Suarez: Dua Gol di Kandang Madrid Musim Lalu Favorit Saya
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 22:45 -
Gerard Pique Absen Bela Barca Selama 21 Hari
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 22:18 -
Suarez Ingin Akhiri Kariernya di Barca
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 22:12 -
Luis Suarez Terima Penghargaan Golden Shoe 2015/16
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 22:01
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40