Data dan Fakta La Liga: Las Palmas vs Real Madrid
Gia Yuda Pradana | 30 Maret 2018 10:59
Bola.net - - Peringkat 18 Las Palmas akan menjamu peringkat 3 Real Madrid pada jornada 30 La Liga 2017/18, Sabtu (31/3). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Estadio Gran Canaria ini.
Las Palmas tanpa kemenangan dalam enam laga terakhirnya melawan Madrid di La Liga (S2 K4).
Las Palmas tanpa kemenangan dalam tujuh laga terakhirnya di La Liga (S4 K3).
Las Palmas tanpa kemenangan dalam tiga laga kandang terakhirnya di La Liga (1-2 vs Sevilla, 1-1 vs Barcelona, 0-2 vs Villarreal).
Gol terbanyak untuk Las Palmas di La Liga musim ini: Jonathan Calleri (7 gol).
Assist terbanyak untuk Las Palmas di La Liga musim ini: Dani Castellano (4 assist).
Madrid selalu mencetak minimal dua gol dalam tujuh laga terakhirnya melawan Las Palmas di La Liga.
Madrid memenangi empat laga terakhirnya di semua kompetisi, mencetak 13 gol dan kebobolan enam.
Dari 13 gol yang dicetak Madrid dalam empat laga terakhirnya, sembilan gol disumbangkan oleh Cristiano Ronaldo.
Cristiano Ronaldo selalu mencetak gol dalam delapan penampilan terakhirnya untuk Madrid di semua kompetisi (total 17 gol).
Madrid tak terkalahkan dalam 21 dari 23 laga tandang terakhirnya di La Liga.
Gol terbanyak untuk Madrid di La Liga musim ini: Cristiano Ronaldo (22 gol).
Assist terbanyak untuk Madrid di La Liga musim ini: Karim Benzema (8 assist).
Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini (jornada 11), Las Palmas tumbang 0-3 di kandang Madrid. Gol-gol Madrid dalam laga itu dicetak oleh Casemiro, Marco Asensio dan Isco.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gantikan Bale, Madrid Bidik Raheem Sterling
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 22:32 -
Madrid Disarankan Untuk Ciduk Icardi Ketimbang Kane
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 21:49 -
Lawan Ronaldo di Piala Dunia, Achraf Sempat Merasa Takut
Piala Dunia 29 Maret 2018, 21:33 -
Achraf Hakimi Berjanji Setia Bersama Real Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 20:38 -
Giggs Akui Bale Berada di Bawah Level Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 19:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39