Data dan Fakta La Liga Jornada 36: Barcelona vs Valladolid
Editor Bolanet | 19 Mei 2013 12:00
Selain Messi, Victor Valdes dipastikan absen pada laga dini hari nanti. Namun, kembalinya Javier Mascherano yang pulih dari cedera lutut, akan menambah variasi seleksi tim guna menghadapi Real Valladolid.
Sementara itu di kubu tim tamu, pasukan Miroslav Dukic bertandang ke Camp Nou tanpa diperkuat pemain bintangnya, Antonio Rukavina yang mengoleksi lima kartu kuning saat menghadapi Deportivo La Coruna pada pekan lalu.
Berikut ini data dan fakta La Liga jornada ke-36, antara Barcelona FC kontra Real Valladolid selengkapnya.[initial]
Preview: Barcelona vs Valladolid, Tanpa Messi Lagi!
Editorial - Barisan Pencetak Lima Gol Di Satu Laga
Editorial - Pirlo dan 10 Jenius Berjenggot di Sepakbola
Editorial - Klub Inggris dan 11 Bintang yang Gagal Didapatkan (bola/rdt)
Data dan Fakta Barcelona:
- Barcelona hanya mampu meraih dua kemenangan di lima laga terakhir mereka. Sekali imbang dan dua kali menelan kekalahan.
- Los Azulgrana wajib memenangkan tiga laga terakhir mereka, jika ingin menyamai prestasi Real Madrid yang mencetak poin 100 pada musim sebelumnya.
- Bintang Timnas Chile; Alexis Sanchez mencetak tiga gol bagi Barcelona dalam tiga pertandingan terakhir.
Data dan Fakta Real Valladolid:
- Dalam lima laga tandang terakhir Real Valladolid, pasukan Miroslav Dukic kesulitan merengkuh kemenangan. Kalah tiga kali dan sisanya imbang.
- Los Pucela selalu kalah dalam enam pertemuan terakhir dengan juara La Liga musim ini; Barcelona.
- Kemenangan terakhir Real Valladolid atas Barcelona, terjadi pada tahun 1997.
Lima Laga Terakhir Barcelona:
(W-W-L-D-L):
- 12 Mei 2013, Atletico 1 - Barcelona 2 (La Liga)
- 05 Mei 2013, Barcelona 4 - Betis 2 (La Liga)
- 01 Mei 2013, Barcelona 0 - Bayern 3 (UCL)
- 27 April 2013, Bilbao 2 - Barcelona 2 (La Liga)
- 23 April 2013, Bayern 4 - Barcelona 0 (UCL)
Lima Laga Terakhir Real Valladolid:
(W-L-D-D-W):
- 11 Mei 2013, Valladolid 1 - Deportivo 0 (La Liga)
- 04 Mei 2013, Madrid 4 - Valladolid 3 (La Liga)
- 28 April 2013, Valladolid 1 - Sevilla 1 (La Liga)
- 20 April 2013, Granada 1 - Valladolid 1 (La Liga)
- 13 April 2013, Valladolid 2 - Getafe 1 (La Liga)
Head to Head:
Barcelona (5); Imbang (0); Real Valladolid (0):
- 22 Desember 2012, Valladolid 1 - Barcelona 3 (La Liga)
- 16 Mei 2010, Barcelona 4 - Valladolid 0 (La Liga)
- 23 Januari 2010, Valladolid 0 - Barcelona 3 (La Liga)
- 04 April 2009, Valladolid 0 - Barcelona 1 (La Liga)
- 08 November 2008, Barcelona 6 - Valladolid 0 (La Liga)
Prediksi Pembaca:
Barcelona Menang: 60%
Imbang: 10%
Real Valladolid Menang: 30%
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oriol Romeu Ogah Pulang ke Barca
Liga Inggris 18 Mei 2013, 19:30 -
Liga Spanyol 18 Mei 2013, 08:00
-
Barcelona Ditantang Tim Wanita FC Zurich
Video Unik 18 Mei 2013, 03:49 -
Valdes Sudah Tetapkan Klub Barunya
Liga Spanyol 17 Mei 2013, 15:05 -
Xavi: 'Amazing' Neymar akan Cocok di Barcelona
Liga Spanyol 17 Mei 2013, 14:35
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39