Data dan Fakta La Liga: Atletico Madrid vs Leganes
Asad Arifin | 3 Februari 2017 00:59
Bola.net - - Atletico Madrid tidak memiliki banyak waktu untuk beristirahat usai pertandingan melelahkan melawan Barcelona di tengah pekan. Los Colconeros sudah harus kembali berlaga pada Minggu (5/2) di lanjutan La Liga pekan ke-21 melawan .
Kekalahan dari Barca tentu saja tidak boleh terulang pada laga melawan Leganes. Pasalnya, lawan yang akan dihadapi boleh dibilang berada di level yang lebih mudah. Meski begitu, tidak ada jaminan bagi Atletico bisa menang mudah karena performa mereka sedang menurun.
Sebelum menyaksikan laga seru Atletico Madrid vs Leganes, telah merangkum data dan fakta seputar kedua tim. Berikut selengkapnya:
Kedua tim ini baru sekali bertemu di ajang La Liga. Terjadi pada putaran pertama La Liga musim 2016/17 ini, Atletico dan Leganes harus puas bermain imbang tanpa gol.
Fernando Torres punya kenangan bagus dengan Leganes. Torres menjalani debutnya di Atletico pada tahun 2001 pada laga melawan Leganes. Kala itu, Los Colconeros menang dengan skor 1-0 di Vicente Calderon.
Atletido Madrid telah dua kali beruntun bermain imbang di La Liga. Sejak tahun 2015 silam, belum sekalipun anak asuh Diego Simeone meraih tiga kali hasil imbang beruntun.
Leganes dalam kondisi yang tidak kalah buruknya dibandingkan dengan Atletico. El Pepineros sudah delapan laga tanpa kemenangan [3 Kalah, 5 Seri]. Raihan terburuk pada musim ini.
Leganes musim ini baru mengemas empat kemenangan dari 20 pertandingan. Menariknya, tiga dari empat kemenangan diraih saat bermain di kandang lawan. Kemenangan tandang diraih melawan Granada, La Coruna dan Celta Vigo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Beri Kabar Baik untuk Barcelona
Liga Spanyol 2 Februari 2017, 23:31 -
Real Madrid Disidak Tes Anti Doping, Bagaimana Hasilnya?
Liga Spanyol 2 Februari 2017, 22:55 -
Gareth Bale Sudah Muncul di Valdebebas
Liga Spanyol 2 Februari 2017, 22:31 -
Madrid Bikin Dortmund Marah Pada Aubameyang
Liga Eropa Lain 2 Februari 2017, 21:37 -
Higuain: Juve Mirip Madrid, Tapi Tidak Fansnya
Liga Spanyol 2 Februari 2017, 20:54
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10