Data dan Fakta Jornada 16: Real Madrid vs Espanyol
Editor Bolanet | 16 Desember 2012 17:00
sendiri akan bisa tampil penuh dan berupaya sebaik mungkin guna mencuri poin untuk memperbaiki peringkat yang hanya satu garis di atas juru kunci.
Berikut ini adalah data dan fakta pertandingan Real Madrid vs Espanyol yang akan berlangsung di Stadion Santiago Bernabeu. (gl/bgn)
Data dan Fakta
- Real Madrid selalu menang dalam enam pertemuan terakhir mereka dengan Espanyol.
- Cristiano Ronaldo saat ini adalah pencetak gol terbanyak bagi skuad asuhan Jose Mourinho dengan torehan 13 gol di liga musim ini. Hanya Lionel Messi dan Radamel Falcao yang mampu mencetak gol lebih banyak dari bintang Madrid tersebut.
- Musim lalu, Los Blancos memenangkan laga dengan skor mencolok 5-0. Dua gol Gonzalo Higuain digenapi oleh Ronaldo, Sami Khedira dan Kaka.
- Espanyol sama sekali tidak mampu mencetak gol dalam enam laga terakhir mereka melawan Los Blancos.
- Tim asal Catalan ini sama sekali tidak pernah merasakan kemenangan setelah terakhir kali menang dengan skor 2-1 pada musim 1995/96.
- Puasa gelar Los Blanguiblaus selama 75 musim merupakan catatan kegagalan mengangkat trofi terlama di La Liga.
Head to Head
4 Mar 2012: Real Madrid 5 - 0 Espanyol (La Liga)
2 Okt 2011: Espanyol 0 - 4 Real Madrid (La Liga)
13 Feb 2011: Espanyol 0 - 1 Real Madrid (La Liga)
21 Sep 2010: Real Madrid 3 - 0 Espanyol (La Liga)
6 Feb 2010: Real Madrid 3 - 0 Espanyol (La Liga)
Lima Laga Terakhir Real Madrid
K - M - M - M - M
12 Desember 2012: Celta Vigo 2 - 1 Real Madrid (Copa del Rey)
8 Desember 2012: Valladolid 2 - 3 Real Madrid (La Liga)
4 Desember 2012: Real Madrid 4 - 1 Ajax Amsterdam (LC)
1 Desember 2012: Real Madrid 2 - 0 Atletico Madrid (La Liga)
27 November 2012: Real Madrid 3 - 0 CD Alcoyano(La Liga)
Lima Laga Terakhir Espanyol
I - I - K - K - K
7 Desember 2012: Espanyol 2 - 2 Sevilla (La Liga)
2 Desember 2012: Granada 0 - 0 Espanyol (La Liga)
28 November 2012: Espanyol 0 - 3 Sevilla (Copa del Rey)
25 November 2012: Espanyol 0 - 2 Getafe (La Liga)
17 November 2012: Valencia 2 - 1 Espanyol (La Liga)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joachim Loew Bantah Spekulasi Tangani Real Madrid
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 22:30 -
Bale Disarankan Tak ke Barca Atau Madrid
Liga Inggris 15 Desember 2012, 22:01 -
Perez: Casillas Adalah Kapten Legendaris Madrid
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 04:37 -
Gabi: Atletico Wajib Bayar Hutang di Camp Nou
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 23:15 -
Florentino Perez Kembali Dukung Mourinho
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39