Data dan Fakta Jornada 16: Barcelona vs Atletico Madrid
Editor Bolanet | 16 Desember 2012 19:08
Dalam lima pertemuan terakhir, Barca masih superior dibanding calon lawannya itu. Empat kemenangan Blaugrana hanya mampu dibalas satu kemenangan Los Rojiblancos.
Berikut data dan fakta kedua tim. (gl/dzi)
Data dan Fakta
- Lionel Messi tak berhenti memecahkan rekor. Kali ini giliran rekor 85 gol milik Gerd Muller mampu dipecahkan dengan torehan 88 gol milik Messi sepanjang satu tahun kalender.
- Messi dan Radamel Falcao saat ini menduduki peringkat satu dan dua di daftar pencetak gol La Liga.
- Barcelona mencatat start terbaik sepanjang masa di La Liga. Blaugrana mencatat 14 kemenangan dari 15 laga dan sisanya berakhir imbang.
- Bila mampu meraih kemenangan, Atletico Madrid akan mendekati perolehan poin Barca dan hanya akan berjarak tiga poin.
- Falcao menjadi pemain pertama dalam satu dawarsa terakhir yang mampu mencetak lima gol dalam satu pertandingan La Liga.
- Los Colchoneros baru merasakan dua kekalahan sejauh ini. Yakni saat melawan Valencia pada November lalu dan saat derby Madrid.
Head to Head
- 27 Feb 2012 Atletico Madrid 1 - Barcelona 2 (La Liga)
- 25 Sep 2011 Barcelona 5 - Atletico Madrid 0 (La Liga)
- 06 Feb 2011 Barcelona 3 - Atletico Madrid 0 (La Liga)
- 20 Sep 2010 Atletico Madrid 1 - Barcelona 2 (La Liga)
- 15 Feb 2010 Atletico Madrid 2 - Barcelona 1 (La Liga)
Lima pertandingan terakhir Barcelona
13 Des 2012 Cordoba 0 - Barcelona 2 (Copa Del Rey)
10 Des 2012 Real Betis 1 - Barcelona 2 (La Liga)
06 Des 2012 Barcelona 0 - Benfica 0 ( Liga Champions )
02 Des 2012 Barcelona 5 - Athletic Bilbao 1 (La Liga)
29 Nov 2012 Barcelona 3 - Alaves 1 (Copa Del Rey )
Lima pertandingan terakhir Atletico Madrid
13 Des 2012 Atletico Madrid 3 - Getafe 0 (Copa Del Rey)
10 Des 2012 Atletico Madrid 6 - Deportivo La Coruna 0 (La Liga)
07 Des 2012 FC Viktoria Plzen 1 - Atletico Madrid 0 (Liga Europa)
02 Des 2012 Real Madrid 2 - Atletico Madrid 0 (La Liga)
29 Nov 2012 Atletico Madrid 1 - Real Jaen 0 (Copa Del Rey)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Disarankan Tak ke Barca Atau Madrid
Liga Inggris 15 Desember 2012, 22:01 -
Barca Tak Banyak Berubah di Era Vilanova
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 20:30 -
Barcelona Rumah Kedua Bagi Alex Song
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 20:00 -
Pique Akan Lalui Laga ke-200 Bagi Barca
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 18:02 -
Messi Pemain Terbaik Dunia 2012 Versi World Soccer
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 17:01
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39